member logon   about the Circus   search for recipes   print this recipe   mimi's cyber kitchen
free registration   member pages   what's new   email this recipe   discussion boards
Email to tia       

Recipe Categories:

    Pempek


    Source of Recipe


    unknown

    Recipe Introduction


    Makanan ini sangat terkenal, dan berasal dari Palembang.

    List of Ingredients




    Adonan Dasar

    Bahan :

    500
    gram daging ikan tenggiri atau ikan gabus (pilih yang betul2 segar)
    10 sendok makan air es

    2 1/2
    sendok makan tepung terigu

    150
    gram tepung kanji

    2
    sendok teh garam

    1/2
    sendok teh penyedap rasa

    Recipe



    Cara Membuat :
    1 Haluskan ikan dengan saringan sampai lembut
    2

    Masukkan air es, penyedap rasa, dan garam. Aduk sampai lengket.
    Tambahkan tepung terigu dan kanji sambil diuleni hingga tidak menempel lagi di tangan.
    3 Bentuk adonan sesuai dengan jenis pempek.

    Tip :
    1. Makin segar ikan, makin baik hasil pempek yang Anda buat. Usahakan menyimpannya dalam lemari pendingin atau freezer.
    2. Banyak variasi resep pempek yang ada. Yang patut diingat, semakin banyak cairan (air), makin banyak kanji yang harus ditambahkan. Biasanya, hasilnya jadi makin kenyal.
    3. Bila Anda kesulitan membentuk pempek, lumuri tangan Anda dengan tepung kanji.
    4. Menggoreng pempek selalu di dalam minyak panas agar pempek tidak merekat di dasar wajan. Baik sekali kalau Anda menggunakan wajan dengan bahan teflon. Menggoreng pempek sebaiknya tidak terlalu lama agar tidak pecah dan meletus.

 

 

 


previous page | recipe circus home page | member pages
mimi's cyber kitchen |